
SMK Negeri 1 Sambas mengundang Guru Tamu dari BLK untuk memberikan pelatihan terhadap desain, jadi tujuan dari mengundang Guru Tamu ini untuk meningkatkan talenta digital dari jurusan Busana, kata dari Ketua Program Yaitu Ibu Dra.Ellyzard “Jurusan Busana tidak hanya tau menjahit tapi juga harus tau mendesain dan menggunakan teknologi agar tidak ketinggalan tred Era Digitalisasi”.






Pelatihan ini dilaksanakan selama dua hari, pemateri menjelaskan tentang Apa itu Desain, bagaimana membuat desain itu terlihat apik dan nantinya akan di implementasikan